Sabtu, 31 Agustus 2013

The Spirit Of Weekend

Niat untuk pagi yang cukup berbeda, sebab waktu libur akhir pekan akan ku habiskan di kantor

Jadi untuk mensyukuri dan tetap enjoy ... temannya liburan di kantor
Niat ngantor untuk gantikan teman biar dia istirahat, dan segera sehat
Niat kerja untuk liburan yang menyenangkan dengan online untuk berbagi kemanfaatan
Niat kerja untuk menyenangkan orang dan diri sendiri
Niat kerja untuk memenuhi kwajiban
Niat kerja untuk mencari pengalaman dan ilmu baru
Niat kerja untuk menyambung sillaturrohim dengan rekan- rekan di nyata dan maya
Niat kerja untuk menghasilakan karya tulisan
Niat kerja untuk mencari penghasilan
Niat kerja sebagai ibadah dan pahalanya untuk kedua orang tua
Niat kerja menggapai ridho sang pencipta suasan pagi...

Selamat memulai pekerjaan dengan meminjam ceria mentari....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar